Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

PORTAL SAFETY

Gambar
SAAT MACET, BUKA JENDELA ATAU NYALAKAN AC ? INI SARAN MENTERI KESEHATAN   Jakarta - Saat mudik dengan kendaraan pribadi, biasanya ada yang terus menggunakan AC dan ada juga yang lebih memilih membuka jendelanya. Menkes Nila F Moeloek menyebutkan hal tersebut bukan masalah asal ingat untuk beristirahat tiap dua jam "Yang penting istirahat tiap dua jam ya. Karena AC juga penguapannya tinggi kan, nah bikin mata juga kering. Jadi gunakan tetes mata untuk menghindari hal tersebut,"kata Nila di kantor Kemenkes RI. Dijen Pelayanan Kesehatan dr Bambang Widodo juga menyebutkan setidaknya beristirahat selama sepuluh menit dalam dua jam tersebut. Ia menyebut waktu itu cukup berharga dan jika ada masalah segera manfaatkan pos kesehatan terdekat. "Sistem pendingin sekarang saya rasa udah cukup bagus ya. Kalau mobil mobil lama perlu dicek sepertinya. Tapi tidak ada efek kesehatan dengan memakai AC berjam-jam," tuturnya. Sementara, jika terjebak macet, dr Agus Dwi S

K3 DALAM EVAKUASI KEADAAN DARURAT PT. XAB INDUSTRIAL SERVICE

Gambar
Keadaan darurat adalah kejadian/situasi/kondisi tidak normal yang terjadi secara tiba-tiba yang mengganggu aktifitas perorangan, kelompok, maupun lingkungan dan aktifitas tersebut harus ditanggulangi dengan segera. Keadaan darurat ini dapat berubah menjadi bencana yang mengakibatkan korban dan kerusakan material. Jenis keadaan darurat yang dapat terjadi di Workshop XIS berupa: Gempa bumi dan kebakaran/ledakan. Adapun langkah-langkah dalam Prosedur Evakuasi Keadaan Darurat yang akan diarahkan oleh S afety D epartemen sebagai berikut: Jika mendengar alarm/sirine tanda bahaya yaitu bunyi alarm yang panjang, maka lakukanlah: 1.         Tetap tenang dan tidak boleh panik. 2.         Sempatkan periksa segala peralatan dan kelistrikan , usahakan dalam kondisi mati. 3.         Periksa segala tabung gas yang masih terbuka untuk ditutup terlebih dahulu. 4.         Segera keluar area workshop dengan berjalan biasa tempo cepat namun tidak berlari sesuai arah petunjuk keluar / jal